Anak di bawah pengasuhan otoritatif lebih mampu beradaptasi dengan baik dan jarang mengalami masalah-masalah psikologis.
Membicarakan emosi negatif yang orang tua alami tidak hanya membantu mereka, tetapi juga melatih anak untuk memahami dan mengatasi emosi tersebut di kemudian hari.
Stop menanti datangnya Prince Charming, jadilah perempuan mandiri, tangguh, dan berdaya.
KDRT dan budaya yang mengharuskan selalu menghormati orang tua membuat sebagian anak sulit sekali untuk dapat menentukan nasibnya sendiri.
Setiap kali aku sedih dan ragu dengan hal yang aku kerjakan, aku mencari kehadiran ayah di langit-langit kamarku.
Budaya dan ajaran agama yang selalu menempatkan orang tua di posisi mulia membuat luka-luka batin anak lama diabaikan
Perempuan generasi sandwich rentan mengalami stres berat karena mengurusi kebutuhan orang tua dan anaknya.
ASI punya segudang keuntungan, tapi hal itu butuh diusahakan bukan diharuskan atau dipercaya sebagai kebenaran mutlak.
Sampai kapan kalian akan melanjutkan tradisi primitif bahwa anak akan kuat mentalnya jika melalui paksaan dan kekerasan?
Program 1001 Cara Bicara diluncurkan untuk membantu orang tua berkomunikasi dengan anak remaja soal kesehatan reproduksi.