Women Lead Pendidikan Seks
December 17, 2021

Merawat Bahasa Ibu Lewat Bermusik

Bermusik dengan bahasa daerah. Tidak hanya asyik tapi juga bisa melestarikan bahasa daerah. Yuk simak keasyikannya di episode kali ini.

by Magdalene
Multimedia // Podcast
Merawat Bahasa Ibu Lewat Bermusik
Share:

Jika kamu suka bernyanyi sambil bermain musik, kamu pernah nggak kepikiran untuk membuat lagu dengan bahasa daerahmu untuk menyuarakan keresahan sehari-hari?

Nah, hal ini dilakukan oleh Jekshon, salah satu penyair muda Sumba yang menganut kepercayaan lokal Sumba, Marapu. Ia  membuat lagu dengan bahasa Sumba yang bertujuan untuk melestarikan bahasa tersebut.

Aktivitas yang dilakukan Jekshon ini adalah bagian dari inisiatif Sumba Integrated Development (SID), yang juga merupakan salah satu penerima hibah Voice dari Yayasan Hivos.

Nah, saat ini program Voice kembali membuka pendaftaran penerima hibah Voice 2021: Power in Artivism. Apa sih artivisme itu? Dan, gimana tuh cara dapetin hibahnya? Yuk kita dengarkan episode kolaborasi Magdalene bersama dengan Voice Indonesia ini!

MAGDALENE is an online publication that offers fresh perspectives beyond the typical gender and cultural confines. We channel the voices of feminists, pluralists and progressives, or just those who are not afraid to be different, regardless of their genders, colors, or sexual preferences. We aim to engage, not alienate.